Hasil dari Cochran Test

Semarang, 7 Oktober 2015 87 Tabel 2. Keunggulan Kafe Lumiere No Variabel Atribut 2 Ketersediaan berbagai macam variasi menu minuman 4 Ketersediaan minuman yang ditawarkan didalam menu selalu tersedia 8 Kesegaran bahan makanan yang disajikan 9 Rasa minuman yang disajikan 11 Harga yang tercantum di menu tertera dengan jelas 12 Kesesuaian harga di struk dengan daftar menu 14 Kesesuaian harga dengan kualitas minuman 18 Kemudahan menemukan lokasi 19 Lokasi kafe mudah diakses 20 Keramahan pelayan kafe 22 Ketanggapan pelayan kafe terhadap keinginan pelanggan 30 Meja dan kursi yang nyaman 33 Keberadaan smooking area 34 Fasilitas koneksi wifi yang cepat 35 Penyajian minuman sesuai dengan pesananan 37 Kecepatan proses penyajian minuman 38 Kecepatan proses penyajian makanan 39 Kecepatan proses pembayaran 40 Ketepatan proses pembayaran Tabel 3. Kelemahan Kafe Lumiere No Variabel Atribut 1 Ketersediaan berbagai macam variasi menu makanan 3 Ketersediaan makanan yang ditawarkan didalam menu selalu tersedia 5 Kebersihan minuman yang disajikan 6 Kebersihan makanan yang disajikan 7 Kesegaran bahan minuman yang disajikan 10 Rasa makanan yang disajikan 13 Kesesuaian harga dengan kualitas makanan 15 Harga makanan sesuai dengan porsi makanan 16 Terdapat potongan harga untuk pemakaian kartu kredit tertentu 17 Promosi melalui event tertentu seperti menjadi sponsor dalam acara tertentu 21 Kebersihan pelayan kafe 23 Pengetahuan pelayan kafe terhadap menu yang tersedia 24 Keberadaan live music 25 Pada tampilan menu tercantum gambar minuman 26 Pada tampilan menu tercantum gambar makanan 27 Tampilan produk makanan dibuat semenarik mungkin 28 Tampilan produk minuman dibuat semenarik mungkin 29 Kenyamanan interior kafe 31 Kebersihan toilet 32 Kebersihan kafe 36 Penyajian makanan sesuai dengan pesananan 41 Ketersediaan pembayaran dengan kartu debit Semarang, 7 Oktober 2015 88 Gambar 5. Gambar Grafik IPA Pada Kuadran 1 Maintain Performance, dimana tingkat kepentingan dan tingkat performansi tinggi. Pada kuadran ini, variabel penelitian dianggap penting oleh responden dan kinerja dari Kafe Lumiere. Maka didalam teori, Kafe Lumiere hanya perlu mempertahankan performansi pada variabel – variabel di kuadran ini, akan tetapi dikarenakan semua variabel memiliki nilai skala 3 untuk itu semua variabel perlu dilakukan perbaikan dan peningkatan termasuk pada kuadran 1. Variabel –variabel yang dimaksud antara lain variabel 9, 17, 18, 20, 22, 23, 32, 35, 37 dan 41. Pada Kuadran 2 Focus Improvement Effort Here, dimana tingkat kepentingan tinggi namun tingkat performansi rendah. Pada kuadran ini, variabel penelitian dianggap penting oleh responden namun performansi dari Kafe Lumiere dinilai rendah oleh responden. Maka, kafe Lumiere perlu memperbaiki dan meningkatkan performansi pada variabel – variabel di kuadran ini. Variabel–variabel yang dimaksud antara lain variabel 1, 3, 5, 6, 7, 8, 10, 13, 15, 21, 26, 31, 34, 36, 38 dan 39. Pada Kuadran 3 Medium-Low Priority, dimana tingkat kepentingan dan tingkat performansi rendah. Pada kuadran ini, variabel penelitian dianggap tidak penting oleh responden dan performansi dari Kafe Lumiere dinilai rendah oleh responden. Maka, Kafe Lumiere tidak perlu meningkatkan performansi pada variabel – variabel di kuadran ini. Variabel–variabel yang dimaksud antara lain variabel 2, 4, 12, 14, 16, 19, 24, 25, 27, 30, 40 Sednag pada Kuadran 4 Reduce Emphasis, dimana tingkat kepentingan rendah namun tingkat performansi tinggi. Pada kuadran ini, variabel penelitian dianggap tidak penting oleh responden namun terlihat dari grafik nilai performansi dari Kafe Lumiere dinilai kurang dari nilai 3 oleh responden. Maka, Kafe Lumiere tetap berkonsentrasi untuk meningkatkan performansi pada variabel di kuadran ini, karena tingkat kepentingan yang dinilai rendah oleh responden. Variabel – variabel yang dimaksud antara lain variabel 11, 28, 29, dan 33.

d. Analisis Uji Hipotesis Tingkat Performansi dan Tingkat Kepentingan

Pengujian hipotesis untuk mengetahui tingkat kepuasaan konsumen dari setiap variabel yang dapat dilihat dari Tabel 4. Tabel 4 diperoleh dari 41 variabel, hanya 8 variabel yang responden merasa puas yaitu pada variabel 4, 11, 25, 27, 28, 29, 33, sedangkan 33 variabel lainnya responden merasa tidak puas. Contoh perhitungan Variabel 10 : Struktur Hipotesis : H o :  1 =  2 H 1 :  1  2 Taraf nyata :  0,05 -Z  : - 1,645 Statistik Uji : Z = ; Z = ; Z = -14,78