Angkutan Curah dan Perkebunan  Bulk Cargo and Plantation Products Transport

PT KERETA API INDONESIA PERSERO 2013 ANNUAL REPORT 128 Uraian 2013 2012 Pertumbuhan Description 2013 2012 Growth Volume juta ton 1,09 0,87 25,77 Volume million ton 1.09 0.87 25.77 PendapatanRp 000.000 74.421 75.808 1,83 Income IDR 000,000 74,421 75,808 1.83 Uraian 2013 2012 Pertumbuhan Description 2013 2012 Growth Volume juta ton 0,34 0,33 2,39 Volume million ton 0.34 0.33 2.39 Pendapatan Rp 000.000 90.821 88.269 2,89 Income IDR 000,000 90,821 88,269 2.89 Realisasi Volume dan Pendapatan Angkutan Curah dan Perkebunan 2012 dan 2013 Realisasi Volume dan Pendapatan Angkutan General Cargo dan BHP 2012 dan 2013 Volume and Revenue Realization of Bulk and Plantation Transportation in 2012 and 2013 Volume and Revenue Realization of General Cargo Parcel Delivery in 2012 and 2013

f. General Cargo dan BHP

Realisasi volume angkutan General Cargo dan BHP sepanjang 2013 mencapai 0,34 juta ton, naik 2,39 bila dibandingkan tahun 2012 sebesar 0,33 juta ton. Realisasi pendapatan sepanjang 2013 sebesar Rp 90,82 miliar atau naik 2,89 bila dibandingkan tahun 2012 sebesar Rp 88,27 miliar.

f. General Cargo and Parcel Delivery

The volume realization of General Cargo and Parcel Delivery along 2013 reached 0.34 million tons, increasing 2.39 if compared to that of 2012 which was 0.33 million tons. The revenue realization along 2013 was IDR 90.82 billion, increasing 2.89 if compared with the revenue in 2012 which was amounted IDR 88.27 billion. Analysis and Managerial Discussion PT KERETA API INDONESIA PERSERO LAPORAN TAHUNAN 2013 129 Supporting Business Report Business Prospects and Corporate Strategy

g. Angkutan Lain-Lain

Realisasi pendapatan sepanjang 2013 sebesar Rp 70,65 miliar atau naik 69,09 bila dibandingkan tahun lalu sebesar Rp 41,78 miliar. Sementara itu, volume angkutan lainnya sepanjang 2013 mencapai 0,74 juta ton. Angka ini naik 24,09 bila dibandingkan tahun lalu yang mencapai 0,59 juta ton. Angkutan lain-lain ini bersifat insidentil atau angkutan yang baru berjalan sesuai dengan kebutuhan dan mayoritas tidak diprogramkan. Jenis angkutan ini antara lain KA Angkutan Dinas, Satker, Angkutan Bank Indonesia.

g. Other Transportations

The realization of revenue along 2013 was IDR 70.65 billion, increasing 69.09 compared to the previous year as much as IDR 41.78 billion. While the volume of other freight along 2013 reached 0,74 million tons. This number increased 24.09 compared to the previous year reaching 0.59 million tons. These other transportations were incidental or just operating in accordance with the need and most of them were not programmed. This type of transportation included: internal duty trains, government project services, Bank Indonesia transportation, and so on. Uraian 2013 2012 Pertumbuhan Description 2013 2012 Growth Volume juta ton 0,74 0,59 24,09 Volume million ton 0.74 0.59 24.09 Pendapatan Rp 000.000 70.654 41.785 69,09 Income IDR 000,000 70,654 41,785 69.09 Realisasi Volume dan Pendapatan Angkutan Lain-Lain 2012 dan 2013 Volume and Revenue Realization of Other Transportation in 2012 and 2013