Laporan Posisi Keuangan Neraca PT Railink tahun 2013 Audited

PT KERETA API INDONESIA PERSERO 2013 ANNUAL REPORT 172 G.  PROSPEK USAHA Dengan terus meningkatnya jumlah penumpang pesawat udara setiap tahunnya maka prospek usaha PT Railink sangat baik. Ditambah dengan semakin padatnya lalu lintas kendaraan kemacetan di pusat kota, terutama Jakarta, serta keamanan dan kenyamanan yang sangat diharapkan dari pengguna jasa transportasi umum maka KA bandara akan menjadi alternatif utama transportasi ke dan dari bandara. Selain itu, konsep bandara yang akan menuju kepada konsep Aerotropolis, di mana bandara akan dibuat menjadi sebuah kota mandiri, aksesibilitas ke dan dari bandara yang cepat, tepat waktu, aman, dan nyaman akan menjadi andalan orang yang akan datang ke bandara sehingga transportasi darat berbasis jalan rel KA akan menjadi pilihan utama. Untuk KA Bandara Kualanamu, apabila jalur ganda selesai direalisasikan di tahun 2015, maka waktu tempuh ke dan dari bandara adalah sekitar 25 menit. Ini merupakan keunggulan utama bagi angkutan penumpang. Selain angkutan penumpang, angkutan barang kargo ke Bandara Kualanamu juga sangat potensial, mengingat pergerakan angkutan kargo di Bandara Kualanamu yang terus meningkat. Direncanakan KA Bandara Soekarno-Hatta akan beroperasi di Tahun 2015, sementara berikutnya akan dilakukan penjajagan untuk KA Bandara Juanda Surabaya, KA Bandara Jogyakarta, dan KA Bandara di Jawa Barat bandara baru di Kertajati. G.  BUSINESS PROSPECT Regarding to the number of airplane passengers which tends to increase every year, the business prospect of PT Railink is very good. Moreover, with the road traffic getting crowded in the downtowns, especially in Jakarta, security and comfort are expected by the public transport users, thus, the airport train will become a main alternative transportation to and from the airport. In addition, the concept of airport that will be Aerotropolis, by which the airport will be designed as an autonomous city, thus the fast, punctual, secured, and comfortable accessability to and from the airport will be relied on people who want to go to the airport. Therefore, the railway-based land transportation will become the main choice. For Kualanamu Airport Train, if the completion of double track can be realized in 2015, the travel time to and from will be around 25 minutes. This is the main advantage for passenger transportation. In addition to passenger transportation, freight train to Kualanamu Airport is also very potential, regarding the movement of freight train in Kualanamu Airport is consistently increasing. It is planned that Soekarno-Hatta Airport train will be operated in 2015, and will subsequently be followed with exploration for Juanda Airport train in Surabaya, Yogyakarta airport train, and airport train in West Java new airport in Kertajati. Aset Aset lancar Aset Tidak lancar Total Aset Liabilitas Liabilitas Jangka Pendek Liabilitas Jangka Panjang Total Liabilitas Ekuitas Total Liabilitas dan Ekuitas 179.596 64.088 228.064 46.238 407.660 110.326 27.493 1.003 128.446 5.465 155.939 6.468 251.721 103.858 407.660 110.326 Assets Current Asset Fixed Asset Total Assets Liabilities Current Liability Long-Term Liability Total Liabilities Equity Total Liabilities and Equity Uraian Description 2013 2012 Aset, Liabilitas, Ekuitas PT Railink 2013 Rp 000.000 Assets, Liabilities, Equities of PT Railink 2013 IDR 000,000