Duties and Responsibilities of IAU Wewenang SPI

BNI฀•฀2010฀Annual฀Report BNI฀•฀Laporan฀Tahunan฀2010 Financial Review Business Review Corporate Social Responsibility Good Corporate Governance Functional Review Corporate Data BNI฀•฀2010฀Annual฀Report BNI฀•฀Laporan฀Tahunan฀2010 239 2. Ruang lingkup kegiatan SPI mencakup pelaksanaan assurance dan konsultasi terhadap seluruh kegiatan BNI dan semua tingkatan manajemen BNI.

c. Struktur dan Kedudukan SPI

1. SPI dipimpin oleh seorang Pemimpin SPI yang bertanggung jawab langsung kepada Direktur Utama. 2. Pemimpin SPI diangkat dan diberhentikan oleh Direktur Utama atas persetujuan Dewan Komisaris dan dilaporkan kepada Bank Indonesia dan Bapepam dan LK. 3. Direktur Utama dapat memberhentikan Pemimpin SPI, setelah mendapat persetujuan Dewan Komisaris, jika Pemimpin SPI tidak memenuhi persyaratan sebagai auditor SPI sebagaimana diatur dalam Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor Kep-496BL2008 tanggal 28 Nopember 2008 danatau gagal atau tidak cakap menjalankan tugas. 4. Auditor SPI bertanggung jawab kepada Pemimpin SPI sesuai dengan struktur organisasi SPI.

d. Tugas dan Tanggung Jawab SPI

1. Menyusun dan melaksanakan Rencana Audit dan Konsultasi Tahunan. 2. Melaporkan realisasi Rencana Audit dan Konsultasi Tahunan setiap semester kepada Direktur Utama dan Dewan Komisaris. 3. Melakukan pemeriksaan dan penilaian atas efisiensi dan efektivitas di bidang keuangan, akuntansi, operasional, sumber daya manusia, pemasaran, teknologi informasi dan kegiatan lainnya. 4. Menguji dan mengevaluasi pelaksanaan pengendalian intern dan sistem manajemen risiko sesuai dengan kebijakan BNI. 5. Memberikan saran perbaikan dan informasi yang obyektif tentang kegiatan yang diperiksa pada semua tingkat manajemen. 6. Membuat laporan hasil audit dan menyampaikan laporan tersebut kepada Direktur Utama dan Dewan Komisaris dengan tembusan kepada Direktur Kepatuhan. 7. Memberikan konsultasi kepada pihak intern BNI untuk memberikan nilai tambah dan perbaikan terhadap kualitas pengendalian, pengelolaan risiko dan tata kelola perusahaan. 8. Melakukan audit pendalaman khusus apabila diperlukan. 2. The scope of IAU activities encompasses the implementation of assurance and consultancy services on all BNI activities for every BNI management level.

c. IAU Structure and Position

1. The IAU is led by the IAU Head reporting directly to the President Director. 2. The IAU Head is appointed and dismissed by the President Director upon approval from the Board of Commissioners and reported to Bank Indonesia as well as Bapepam and LK. 3. The President Director may discharge the Head of IAU upon obtaining approval from the Board of Commissioners when the IAU Head fails to satisfy requirements as an IAU auditor as governed in Bapepam and LK Chairman’s Directive No. Kep-496BL2008 dated 28 November 2008 andor fails or found unqualified to perform the necessary duties. 4. IAU auditor is accountable to the IAU Head in accordance with IAU’s organizational structure.

d. Duties and Responsibilities of IAU

1. Prepares and implements the Annual Audit and Consultancy Plan. 2. Reports on the realization of the Annual Audit and Consultancy Plan for every semester to the President Director and the Board of Commissioners. 3. Examines and assesses efficiency and effectiveness in the areas of finance, accounting, operations, human resource, marketing, information technology and other activities. 4. Examines and evaluates the implementation of internal controls and the risk management system in accordance with BNI policies. 5. Offers recommendations for improvements and the provision of objective information on audited activities at all management levels. 6. Prepares an audit report for submission to the President Director and Board of Commissioners with a copy forwarded to the Compliance Director. 7. Provides consultancy services to BNI internal parties to ensure added value and improvements to the quality of control, risk management and corporate governance mechanisms. 8. Conducts an in-depth specific audit when deemed necessary. BNI฀•฀2010฀Annual฀Report BNI฀•฀Laporan฀Tahunan฀2010 240 BNI฀•฀2010฀Annual฀Report BNI฀•฀Laporan฀Tahunan฀2010 9. Melaksanakan pemantauan tindak lanjut audit dan melaporkan kepada Direktur Utama dan Dewan Komisaris setiap triwulan. 10. Melaporkan segera atas setiap temuan audit yang diperkirakan dapat mengganggu kelangsungan usaha Bank kepada Direktur Utama dan Dewan Komisaris. 11. Menyiapkan Laporan Pelaksanaan dan Pokok- pokok Hasil Audit dan menyampaikan kepada Bank Indonesia. 12. Mengajukan Anggaran Tahunan untuk tahun yang akan datang dan melaporkan realisasinya kepada Direktur Utama setiap semester. 13. Menyusun kebijakan dan prosedur tertulis sebagai pedoman bagi Auditor Intern dalam melaksanakan tugasnya. 14. Menyusun program untuk mengevaluasi mutu kegiatan audit yang dilakukan. 15. Melaksanakan pendidikan secara berkelanjutan dan sesuai dengan kompetensi auditor. 16. Bekerja sama dengan Komite Audit.

e. Wewenang SPI

1. Melakukan akses secara penuh, bebas dan tidak terbatas terhadap catatan, informasi, karyawan, dana, asset, lokasiarea serta sumber daya lain BNI, yang berkaitan dengan pelaksanaan audit dan konsultasi. 2. Melakukan verifikasi, wawancara, konfirmasi dan teknik pemeriksaan lainnya kepada nasabah atau pihak lain berkaitan dengan pelaksanaan audit dan konsultasi. 3. Melakukan komunikasi secara langsung dengan Direksi, Dewan Komisaris danatau Komite Audit serta anggota dari Direksi, Dewan Komisaris, danatau Komite Audit. 4. Melakukan rapat secara berkala dan insidentil dengan Direksi, Dewan Komisaris danatau Komite Audit. 5. Menentukan jadwal, auditee, personil, ruang lingkup dan menggunakan metodologi, teknik, perangkat dan pendekatan audit dalam melaksanakan tugas pokok yang telah ditetapkan. 6. Melakukan koordinasi dengan auditor eksternal. 7. Menggunakan jasa pihak ekstern dalam pelaksanaan audit apabila dipandang perlu.

f. Kode Etik SPI