Independence of the Board of Commissioners Members

BNI฀•฀2010฀Annual฀Report BNI฀•฀Laporan฀Tahunan฀2010 182 BNI฀•฀2010฀Annual฀Report BNI฀•฀Laporan฀Tahunan฀2010 - Seluruh Komisaris Independen tidak ada yang memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, kepemilikan saham dan atau hubungan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris lainnya, Direksi dan atau pemegang saham pengendali atau hubungan lain yang dapat mempengaruhi kemampuannya untuk bertindak independen sebagaimana ketentuan yang ditetapkan dalam Peraturan Bank Indonesia Nomor 814PBI2006 tanggal 5 Oktober 2006.

2. Independensi Anggota Dewan Komisaris

a. Seluruh anggota Dewan Komisaris tidak saling memiliki hubungan keluarga sampai dengan derajat kedua dengan sesama anggota Dewan Komisaris danatau Direksi. b. Dewan Komisaris telah mengungkapkan kepemilikan sahamnya, baik pada Perseroan maupun pada bank dan perusahaan lain, yang berkedudukan di dalam dan di luar negeri dalam suatu laporan yang harus diperbaharui setiap tahunnya. c. Dewan Komisaris tidak mengambil danatau menerima keuntungan pribadi dari Bank selain remunerasi dan fasilitas lainnya yang ditetapkan RUPS. Untuk memastikan hal tersebut, Dewan Komisaris menugaskan Komite Audit untuk melakukan pemeriksaan dan kesimpulan hasil pemeriksaannya dimuat dalam Laporan Tahunan Bank. d. Kurang dari 50 lima puluh persen anggota Dewan Komisaris yang merangkap jabatan sebagai anggota Dewan Komisaris pada perusahaan bukan lembaga keuangan dan 2 dua orang anggota Dewan Komisaris merupakan perwakilan dari pemegang saham yaitu Kementerian BUMN. Rangkap jabatan tersebut tidak melanggar ketentuan pada Pasal 7 ayat 1 PBI No. 814PBI2006 tanggal 5 Oktober 2006. - All Independent Commissioners have no financial, management and family ties or share ownership with other members of BOC and BOD, andor other controlling shareholders or relations that may affect the capacity to act independently as stipulated in Bank Indonesia Regulation No. 814PBI2006 dated 5 October 2006.

2. Independence of the Board of Commissioners Members

a. All members of the Board of Commissioners have no family ties to the second degree with fellow members of the Board of Commissioners andor Board of Directors b. Board of Commissioners has disclosed their share ownership in the Company or other banks and corporations, both inside and outside of the country, in a report that must be updated annually. c. Board of Commissioners are prohibited from receiving andor accepting personal gains from the Bank other than remuneration and other facilities set forth by the GMS. To ensure compliance, the BOC has assigned the Audit Committee to conduct a review of which its results shall be published in the Bank’s Annual Report. d. Less than 50 fifty percent member of the Board of Commissioners who hold concurrent position as member of the Board of Commissioner in non financial institution and 2 two members of the Board of Commissioners that serve as the representatives of shareholders, namely the Ministry of State-Owned Enterprises. These concurrent positions are not in breach of provisions in Article 7 clause 1 of Bank Indonesia Regulation No. 814PBI2006 dated 5 October 2006. Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance BNI฀•฀2010฀Annual฀Report BNI฀•฀Laporan฀Tahunan฀2010 Financial Review Business Review Corporate Social Responsibility Good Corporate Governance Functional Review Corporate Data BNI฀•฀2010฀Annual฀Report BNI฀•฀Laporan฀Tahunan฀2010 183 Nama Name Hubungan Keuangan Dengan Financial Relation With Hubungan Keluarga Dengan Family Relation With Keterangan Bila ada hubungan keluarga danatau hubungan keuangan Remarks if there is a family andor financial relation Komisaris Commissioner Direktur Director Pemegang Saham Pengendali Pejabat BUMN Controlling Shareholders BUMN Executives Komisaris Commissioner Direktur Director Pemegang Saham Pengendali Pejabat BUMN Controlling Shareholders BUMN Executives Ya Yes Tidak No Ya Yes Tidak No Ya Yes Tidak No Ya Yes Tidak No Ya Yes Tidak No Ya Yes Tidak No Dewan Komisaris Board of Commissioners Peter Benyamin Stok X X X X X X Tirta Hidayat X X X X X X Ekoputro Adijayanto X X X X X X Wakil pemegang saham pengendali Rep. of controlling shareholders Bagus Rumbogo X X X X X X B.S. Kusmuljono X X X X X X Achil Ridwan Djayadiningrat X X X X X X Fero Poerbonegoro X X X X X X

3. Tugas dan Tanggung Jawab Dewan Komisaris