Latar Belakang Masalah PENDAHULUAN
“Tantangan Pengembangan Ilmu Akuntansi, Inklusi Keuangan, dan Kontribusinya Terhadap Pembangunan Ekonomi Berkelanjutan”
739 Pelayanan adalah sebagai tindakan
atau perbuatan seseorang atau organisasi untuk memberikan kepuasan kepada
pelanggan. Pelayanan adalah suatu produk
yang ditawarkan
dan disampaikan kepada pelanggan yang
membutuhkan secara luas mencakup baik yang kelihatan tangibles maupun
yang tidak
kelihatan intangibles
Tjiptono 2006:
87. Pelayanan
pelanggan yang bermutu merupakan kunci
sukses dan
dasar untuk
membangun keberhasilan
dan keuntungan bagi perusahaan dalam
bidang apapun. Harga adalah sejumlah uang yang
dibebankan atas suatu produk atau jasa atau jumlah dari seluruh nilai yang
ditukar oleh konsumen atau manfaat- manfaat
karena memiliki
atau menggunakan produk atau jasa tersebut
Kotler dan Amstrong 2001: 439. Harga juga memainkan peranan yang penting
dalam mengkomunikasikan kualitas dari jasa
tersebut. Konsumen
mengasosiasikan harga yang tinggi dengan tingkat kinerja suatu produk jasa
yang tinggi pula. Lokasi adalah aspek penting dalam
strategi saluran distribusi. Lokasi yang baik menjamin tersedianya akses yang
cepat dan dapat menarik sejumlah besar konsumen. Penentuan lokasi yang baik
akan memberikan output kemampuan perusahaan
Tjiptono 2002:
186. Perusahaan yang terletak di lokasi yang
strategis, dengan akses transportasi yang cepat, akan berdampak pada mobilisasi
distribusi yang
cepat. Mobilisasi
distribusi barang dan jasa akan lancar akan berdampak pada arus kas yang
lancar pula. Untuk perusahaan jasa, lokasi yang dapat diakses dengan mudah
dan cepat, menjadi daya tarik bagi konsumen untuk menggunakan jasa
perusahaan, dibandingkan perusahaan yang berada di lokasi yang sulit diakses.
Sebuah persaingan membutuhkan adanya aturan main, karena terkadang
tidak selamanya mekanisme pasar dapat berkerja dengan baik adanya informasi
yang asimetris dan monopoli. Dalam pasar, biasanya ada usaha-usaha dari
pelaku usaha untuk menghindari atau menghilangkan terjadinya persaingan di
antara mereka. Berkurangnya atau hilangnya persaingan memungkinkan
pelaku usaha memperoleh laba yang jauh lebih besar. Di Indonesia, pengaturan
persaingan usaha baru terwujud pada tahun 1999 saat Undang-Undang Nomor
5 Tahun 1999 tentang Larangan Praktik Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak
Sehat disahkan. Kelahiran Undang- Undang Nomor 5 Tahun 1999 tersebut
ditunjang
pula dengan
tuntutan masyarakat akan reformasi total dalam
tatanan kehidupan
berbangsa dan
bernegara, termasuk
penghapusan kegiatan monopoli di segala sektor.
Perlindungan hak-hak konsumen tertuang dalam UU no 8 tahun 1999
tentang Perlindungan Konsumen yaitu: 1 Hak memilih barang atau yang akan
dikonsumsi, 2
Hak mendapat
kompensasi dan ganti rugi, 3 Hak dilayani, diperlakukan dengan baik tanpa
diskriminasi, 4 Hak mendapat advokasi dan
perlindungan serta
upaya penyelesaian sengketa, 5 Hak didengar
pendapat dan keluhannya, 6 Hak atas keamanan, kenyamanan, keselamatan
dalam mengkonsumsi 7 Hak mendapat informasi yang benar, jelas, dan jujur atas
apa yang akan dikonsumsi, 8 Hak mendapat barang jasa sesuai nilai tukar
dengan
kondisi dan
jaminan yg
dijanjikan. Setiap negara memiliki peraturan
perundang-undangan sendiri. Landasan yuridis
pendidikan Indonesia
juga mempunyai
seperangkat peraturan
perundang-undangan yang menjadi titik tolak sistem pendidikan di Indonesia,
yang meliputi: 1 Pembukaan UUD 1945, 2 UUD 1945 sebagai Landasan
Yuridis
Pendidikan Indonesia,
3 Pancasila sebagai Landasan Idiil Sistem
Pendidikan Indonesia, 4 Ketetapan MPR
sebagai Landasan
Yuridis
Seminar Nasional dan Call for Papers “Tantangan Pengembangan Ilmu Akuntansi,
Inklusi Keuangan, dan Kontribusinya Terhadap Pembangunan Ekonomi Berkelanjutan”
740 Pendidikan Nasional, 5 Undang-
Undang dan Peraturan Pemerintah sebagai Landasan Yuridis Pendidikan
Nasional, 6
Keputusan Presiden
sebagai Landasan Yuridis Pelaksanaan Pendidikan Nasional, 7 Keputusan
Menteri sebagai Landasan Yuridis Pelaksanaan Pendidikan Nasional, dan
8 Instruksi Menteri sebagai Landasan yuridis
Pelaksanaan Pendidikan
Nasional. Menurut
Undang-Undang RI
Nomor 2 Tahun 1989 tentang Pendidikan Nasional pasal 1: “Pendidikan adalah
usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses
pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya
untuk
memiliki kekuatan
spiritual keagamaan,
pengendalian diri,
kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan
dirinya, masyarakat, bangsa dan negara”. Persaingan
dalam dunia
pendidikan semakin ketat hari lepas hari. Persaingan yang semakin ketat ini
menuntut para pelaku usaha non profit ini untuk dapat memaksimalkan kinerja
lembaganya agar dapat bersaing dengan lembaga lainnya. Terdapat sejumlah
perguruan tinggi yang berlokasi di Tangerang Banten baik perguruan tinggi
negeri maupun swasta menjadikan Tangerang
dikenal sebagai
Kota Pendidikan. Perguruan-perguruan tinggi
tersebut menawarkan pendidikan yang berkualitas dan gedung yang permanen
serta fasilitas yang memadai, jumlah mahasiswa
yang kian
hari kian
bertambah adalah satu bukti di mana perguruan
tinggi-perguruan tinggi
tersebut diminati dan digemari oleh banyak siswanya.
Universitas Pamulang adalah salah satu perguruan tinggi swasta yang
berlokasi di
Pamulang Tangerang
Banten. Universitas ini alih manajemen pada tahun 2001. Sejak saat itu hingga
kini, Universitas Pamulang mempunyai puluhan ribu mahasiswa aktif yang
datang dari berbagai kota-kota besar di pulau Jawa ini dan bahkan dari pulau-
pulau lain seperti, pulau Sumatra, Kalimantan, Bali, Lombok, Nias, Ambon
dan masih banyak lagi.
Keheranan dan rasa penasaran akan adanya sebuah universitas yang
memiliki gedung
yang permanen,
berfasilitas baik, berkualitas, berlokasi di tempat yang strategis namun berbiaya
kuliah yang terjangkau dan bahkan tidak memungut biaya gedung membuat
sejumlah pihak-pihak mulai berdatangan untuk mencari tahu kebenaran tersebut.
Dan ketika mereka tiba di Universitas Pamulang, mereka menemukan hal itu
benar adanya.
Tidak memungut biaya gedung memang menjadi salah satu daya tarik
dari Universitas Pamulang, idealnya sebuah perguruan tinggi yang sudah
semakin besar hendaknya Universitas Pamulang sudah menggunakan promosi
berbayar seperti media elektronik iklan di TV maupun iklan di radio dan
menggunakan layar besar seperti yang dilakukan perguruan tinggi lainnya
sebagai media untuk mempromosikan kampusnya sehingga akan semakin
banyak orang akan tahu akan keberadaan sebuah universitas di kota Tangerang
Selatan.
Belum adanya student center yang merupakan salah satu sarana untuk
menciptakan suasana yang menyatukan civitas akademika untuk berbudaya lebih
dinamis, serta belum terpenuhinya food court
untuk mahasiswa
membuat mahasiswa
Universitas Pamulang
memiliki kendala dalam mencari makan siang. Kurangnya jumlah Profesor
dijenjang Pasca Sarjana dan belum tersedianya wadah untuk alumni pasca
sarjana
Universitas Pamulang
menyalurkan kompetensi mereka. Kualitas pelayanan menjadi salah
satu kunci utama keberhasilan. Kualitas pelayanan adalah upaya pemenuhan
kebutuhan dan keinginan pelanggan serta ketepatan
penyampaiannya untuk
“Tantangan Pengembangan Ilmu Akuntansi, Inklusi Keuangan, dan Kontribusinya Terhadap Pembangunan Ekonomi Berkelanjutan”
741 mengimbangi
harapan pelanggan.
“Seluruh ciri serta sifat suatu produk atau pelayanan yang berpengaruh pada
kemampuan untuk
memuaskan kebutuhan yang dinyatakan atau yang
tersirat” Kotler β009: 49. Mutu sama dengan kualitas dimana mutu adalah
keseluruhan ciri dari atribut produk atau pelayanan yang berpengaruh pada
kemampuannya
untuk memuaskan
kebutuhan yang dinyatakan atau yang tersirat Kotler 2007: 49.
Pengertian harga sebagai berikut: “Harga adalah jumlah uang ditambah
beberapa produk kalau mungkin yang dibutuhkan untuk mendapatkan sejumlah
kombinasi
dari produk
dan pelayanannya”. Dharmesta dan Irawan
2005: 241 mengemukakan definisi lainnya yaitu “Harga adalah sejumlah
uang sebagai
alat tukar
untuk memperoleh produk atau jasa Saladin
β00γ: 95.” Dari sudut pandang pemasaran, harga merupakan satuan
moneter atau ukuran lainnya yang ditukarkan
agar memperoleh
hak kepemilikan atau penggunaan suatu
barang atau jasa. Lokasi adalah aspek penting dalam
strategi saluran distribusi. Lokasi yang baik menjamin tersedianya akses yang
cepat dan dapat menarik sejumlah besar konsumen. Penentuan lokasi yang baik
akan memberikan output kemampuan perusahaan Tjiptono 2002: 186. Teori
lokasi merupakan ilmu yang menyelidiki tata ruang kegiatan ekonomi. Atau dapat
juga diartikan sebagai ilmu tentang alokasi secara geografis dari sumber daya
yang langka, serta hubungannya atau pengaruhnya terhadap lokasi berbagai
macam usaha atau kegiatan lain.
Secara umum, pemilihan lokasi oleh suatu unit aktivitas ditentukan oleh
beberapa faktor seperti: 1 bahan baku lokal local input, 2 permintaan lokal
local demand , 3 bahan baku yang
dapat dipindahkan transferred input, 4 permintaan luar outside demand
Hoover dan
Giarratan 2007.
http:www.slideshare.netnugrohosbm teori-lokasi-dan-terbentuknya-kota
Geografi adalah ilmu yang mempelajari tentang lokasi serta persamaan dan
perbedaan variasi keruangan atas fenomena fisik dan manusia di atas
permukaan bumi. Kata geografi berasal dari Bahasa Yunani yaitu gêo Bumi
dan
graphein tulisan,
atau menjelaskan.
Berdasarkan pada latar belakang masalah yang ada, maka dalam kegiatan
ini dilakukan penelitian dengan judul “Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan,
Harga, Dan Lokasi Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Program Pasca Sarjana
Magister Manajemen studi kasus di
Universitas Pamulang”. 1.2.
Perumusan Masalah
a. Seberapa besar pengaruh kualitas pelayanan
terhadap kepuasan
pelanggan secara parsial. b. Seberapa besar pengaruh harga
terhadap kepuasan pelanggan secara parsial.
c. Seberapa besar pengaruh lokasi terhadap kepuasan pelanggan secara
parsial. d. Seberapa besar pengaruh kualitas
pelayanan, harga, dan lokasi terhadap kepuasan pelanggan secara simultan.